ProgramStudi Sarjana Pendidikan Fisika telah berdiri sejak tanggal7 Juli 1996(berdasarkan No. SK Pendirian 247/DIKTI/KEP/1996 tertanggal Tanggal7 Juli 1996). ProgramStudi Pendidikan Fisika berada di Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan IlmuPengetahuan Alam Universitas Negeri Surabaya.